Diketahui, sebelum kembali ke Indonesia, Lolly sempat menjalani pendidikan di Inggris .
Diungkapkan Nikita Mirzani , hal tersebut merupakan keinginan Lolly untuk bersekolah di luar negeri.
Namun Nikita Mirzani menyayangkan tindakan sang putri yang menjalin hubungan asmara ketika tengah bersekolah.
Pasalnya Nikita Mirzani menyebutkan bahwa dirinya telah bekerja keras untuk membiayai sekolah Lolly .
"Enggak usah pacar-pacaran dulu. Ini ibu lu kerja banting tulang dari pagi ketemu pagi itu buat pendidikan, jangan lu sia-siain ke yang lain," ungkap Nikita Mirzani , dikutip dari YouTube CURHAT BANG Denny Sumargo, Senin (1/4/2024).
Bahkan untuk menyekolahkan Lolly ke Inggris , Nikita Mirzani harus merogoh kocek yang tak sedikit.
"Itu gua nerbangin dia ke UK itu bukan uang kecil, itu asrama bukan asrama ecek-ecek. "
"Buat pendaftarannya aja gue Rp1,2 M," sebut Nikita Mirzani .
Wanita yang akrab disapa Niki tersebut mengakui bahwa sekolah yang ditempati oleh Lolly bukanlah sekolah yang biasa.
Siswa dari sekolah tersebut justru berasal dari sejumlah negara di dunia.
Tak Mau Maafkan Lolly, Nikita Mirzani Kini Bongkar Kenakalan Putrinya di Masa Lalu: Banyak Darah
"Itu lu liat aja nama sekolahnya. Malah justru orang UK kayak lokal itu enggak bisa sekolah di situ karena mahal. "
"Jadi orang dari luar UK tuh dari Australia, dari mana, ada anak raja siapa itu di situ," imbuh Niki.
Bukan tanpa alasan, Nikita mengaku bahwa dirinya pada saat itu bersedia menuruti keinginan Lolly asal dalam hal pendidikan.
***
Diungkapkan Nikita Mirzani , hal tersebut merupakan keinginan Lolly untuk bersekolah di luar negeri.
Namun Nikita Mirzani menyayangkan tindakan sang putri yang menjalin hubungan asmara ketika tengah bersekolah.
Pasalnya Nikita Mirzani menyebutkan bahwa dirinya telah bekerja keras untuk membiayai sekolah Lolly .
"Enggak usah pacar-pacaran dulu. Ini ibu lu kerja banting tulang dari pagi ketemu pagi itu buat pendidikan, jangan lu sia-siain ke yang lain," ungkap Nikita Mirzani , dikutip dari YouTube CURHAT BANG Denny Sumargo, Senin (1/4/2024).
Bahkan untuk menyekolahkan Lolly ke Inggris , Nikita Mirzani harus merogoh kocek yang tak sedikit.
"Itu gua nerbangin dia ke UK itu bukan uang kecil, itu asrama bukan asrama ecek-ecek. "
"Buat pendaftarannya aja gue Rp1,2 M," sebut Nikita Mirzani .
Wanita yang akrab disapa Niki tersebut mengakui bahwa sekolah yang ditempati oleh Lolly bukanlah sekolah yang biasa.
Siswa dari sekolah tersebut justru berasal dari sejumlah negara di dunia.
Tak Mau Maafkan Lolly, Nikita Mirzani Kini Bongkar Kenakalan Putrinya di Masa Lalu: Banyak Darah
"Itu lu liat aja nama sekolahnya. Malah justru orang UK kayak lokal itu enggak bisa sekolah di situ karena mahal. "
"Jadi orang dari luar UK tuh dari Australia, dari mana, ada anak raja siapa itu di situ," imbuh Niki.
Bukan tanpa alasan, Nikita mengaku bahwa dirinya pada saat itu bersedia menuruti keinginan Lolly asal dalam hal pendidikan.